Product SiteDocumentation Site

9.7. Menjadwalkan Tugas dengan cron dan atd

cron is the daemon responsible for executing scheduled and recurring commands (every hour, every day, every week, etc.). atd deals with commands to be executed a single time, but at a specific moment in the future.
Dalam sistem Unix, banyak tugas yang dijadwalkan untuk dieksekusi berkala:
Secara default, semua pengguna dapat menjadwalkan pelaksanaan tugas. Dengan demikian, setiap pengguna memiliki sendiri crontab di mana mereka dapat merekam perintah yang dijadwalkan. Ini dapat diedit dengan menjalankan crontab -e (isinya disimpan dalam berkas /var/spool/cron/crontabs/pengguna).
Pengguna root punya crontab mereka sendiri, tapi dapat juga menggunakan berkas /etc/crontab, atau menulis berkas crontab tambahan dalam direktori /etc/cron.d. Dua solusi terakhir ini memiliki keuntungan menjadi dapat menentukan identitas pengguna yang dimanfaatkan ketika mengeksekusi perintah.
Paket cron termasuk secara default beberapa perintah terjadwal yang mengeksekusi:
Banyak paket Debian yang banyak bergantung pada layanan ini: dengan menempatkan skrip pemeliharaan dalam direktori ini, mereka memastikan pengoperasian yang optimal atas layanan mereka.

9.7.1. Format dari sebuah Berkas crontab

Each significant line of a crontab entry describes a scheduled command with the six (or seven) following fields:
  • the value for the minute (from 0 to 59);
  • nilai untuk jam (dari 0 sampai 23);
  • nilai untuk tanggal (dari 1 sampai 31);
  • nilai untuk bulan (dari 1 untuk 12);
  • nilai hari pada suatu minggu (dari 0 sampai 7, 1 berarti Senin, Minggu diwakili oleh 0 atau 7; juga dimungkinkan untuk menggunakan tiga huruf pertama dari nama hari dalam seminggu dalam bahasa Inggris, seperti Sun, Mon, dll.);
  • nama pengguna yang identitasnya akan dipakai untuk menjalankan perintah (di berkas /etc/crontab dan dalam fragmen yang terletak di /etc/cron.d/, tetapi tidak di berkas crontab pengguna sendiri);
  • perintah yang akan dilaksanakan (ketika kondisi yang didefinisikan oleh ke lima kolom pertama terpenuhi).
Semua rincian ini didokumentasikan di halaman manual crontab(5).
Each value can also be expressed in the form of a list of possible values (separated by commas). The syntax a-b describes the interval of all the values between a and b. The syntax a-b/c describes the interval with an increment of c (example: 0-10/2 means 0,2,4,6,8,10). An asterisk * is a wildcard, representing all possible values.

Contoh 9.2. Sample user crontab file

#Format
#min hour day mon dow  command

# Download data every night at 7:25 pm
 25  19   *   *   *    $HOME/bin/get.pl

# 8:00 am, on weekdays (Monday through Friday)
 00  08   *   *   1-5  $HOME/bin/dosomething

# every two hours
 *  */2   *   *   *    $HOME/bin/dosomethingelse

# Restart the IRC proxy after each reboot
@reboot /usr/bin/dircproxy

9.7.2. Menggunakan Perintah at

The at executes a command at a specified moment in the future. It takes the desired time and date as command-line parameters, and the command to be executed in its standard input. The command will be executed as if it had been entered in the current shell. at even takes care to retain the current environment, in order to reproduce the same conditions when it executes the command. The time is indicated by following the usual conventions: 16:12 or 4:12pm represents 4:12 pm. The date can be specified in several European and Western formats, including DD.MM.YY (27.07.22 thus representing 27 July 2022), YYYY-MM-DD (this same date being expressed as 2022-07-27), MM/DD/[CC]YY (i.e., 12/25/22 or 12/25/2022 will be December 25, 2022), or simple MMDD[CC]YY (so that 122522 or 12252022 will, likewise, represent December 25, 2022). Without it, the command will be executed as soon as the clock reaches the time indicated (the same day, or tomorrow if that time has already passed on the same day). You can also simply write “today” or “tomorrow”, which is self-explanatory.
$ at 09:00 27.07.22 <<END
> echo "Don't forget to wish a Happy Birthday to Raphaël!" \
>   | mail lolando@debian.org
> END
warning: commands will be executed using /bin/sh
job 1 at Wed Jul 27 09:00:00 2022
Suatu sintaks alternatif menunda eksekusi untuk durasi tertentu: at now + angka periode. periode bisa berupa minutes (menit), hours (jam), days (hari), atau weeks (minggu). angka hanya menunjukkan banyaknya unit yang harus dilalui sebelum pelaksanaan perintah.
Untuk membatalkan tugas yang dijadwalkan oleh cron, cukup menjalankan crontab -e dan menghapus baris yang sesuai dalam berkas crontab. Untuk tugas at, hampir sama mudahnya: jalankan atrm nomor-tugas. Nomor tugas ditunjukkan oleh perintah at saat Anda menjadwalkan itu, tetapi Anda dapat menemukannya lagi dengan perintah atq, yang memberikan daftar tugas terjadwal.